Anda bisa membuat promo yang menarik dengan membuat voucher di Utas. Untuk melakukannya silakan ikuti langkah-langkah berikut ini :
Menambahkan Voucher Baru
- Login ke halaman app.utas.co.
- Klik menu Vouchers.
- Klik tombol Create New Vouchers.
- Isi field yang tersedia seperti :
- Voucher Name : Isi dengan Nama Voucher Anda. Ini hanya akan tampil di dashboard Utas dan sebagai pembeda dengan voucher yang lainnya.
- Voucher Code : Isi dengan kode voucher yang ingin dibagikan ke calon pembeli Anda.
- Discount Type :
- Nominal : Pilih opsi ini jika Anda ingin memberikan diskon dalam bentuk nominal. Misalnya diskon Rp50.000.
- Percentage : Pilih opsi ini jika Anda ingin memberikan diskon dalam bentuk persen. Misalnya diskon 25%.
- Minimun Transaction : Isi dengan minimum transaksi sebagai syarat mendapatkan diskon. Kosongi jika diskon berlaku untuk berapapun transaksinya.
- Total Vouchers: Isi dengan berapa jumlah voucher yang Anda sediakan. Jika semua sudah digunakan maka diskon sudah tidak berlaku lagi. Ini biasanya digunakan untuk promo terbatas.
- Start Date dan End Date : Pilih masa berlaku voucher.
- Applies to Product :
- All product : Pilih opsi ini jika Anda ingin kode voucher berlaku untuk semua produk.
- Particular product : Pilih opsi ini jika Anda ingin kode voucher berlaku untuk produk-produk yang Anda tentukan.
- Applies to Customer :
- All customer : Pilih opsi ini jika Anda ingin kode voucher berlaku untuk semua pembeli.
- Member Only : Pilih opsi ini jika Anda ingin kode voucher berlaku untuk yang terdatar di toko Anda.
- Klik tombol Save untuk menyimpan.
- Selesai.
Mengedit Voucher
- Login ke app.utas.co.
- Klik menu Vouchers.
- Pilih mana voucher yang ingin Anda edit.
- Klik opsi Edit pada voucher yang Anda pilih.
- Edit data pada field yang tersedia.
- Klik tombol Save untuk meyimpan.
- Selesai.
Menghapus Voucher
- Login ke app.utas.co.
- Klik menu Vouchers.
- Pilih mana voucher yang ingin Anda hapus.
- Klik opsi Delete pada voucher yang Anda pilih.
- Selesai.